Posts

Liburan Idul Fitri 1442 H - Ray Rashieka

Image
 Assalamu'alaikum Wr. Wb. Kali ini saya akan bercerita tentang pengalaman liburan saya saat 2 minggu libur Idul Fitri 2021.  Liburan bermulai pada hari Sabtu tanggal 7 Mei 2021. Saya sangat senang karena akhirnya ada waktu untuk bersantai dan rebahan 2 minggu, walaupun masih ada pikiran untuk pembuatan karya tulis dan drama kelas. Kedua tugas itu masih belum selesai, jadi pada saat liburan juga saya mengerjakan kedua tugas tersebut.  Hampir keseluruhan liburan saya berada di rumah, bahkan tidak jalan-jalan ke mall, karena saya orangnya males gerak dan masih banyak virus berkeliaran. Di liburan 2 minggu ini kerjaan saya tidak banyak, paling hanya melakukan tugas-tugas yang diberikan guru. Hampir setiap malam saya bermain game di PS dengan teman-teman saya, kami senang karena bisa pushrank walaupun sebenarnya tidak banyak perubahan yang terjadi, bahkan rank kami turun. Turunnya rank kami disebabkan oleh banyak faktor, mulai dari internet yang lag, cheater dan MnK berkeliaran sangat b

Invita 2021 - Ray Rashieka (29) 8E

Image
  Assalamu'alaikum Wr. Wb., nama saya Ray Rashieka dari kelas 8E. Kali ini saya akan bercerita kembali tentang Invita yang dilakukan hari rabu, 28 April minggu lalu. Kami mulai mengikuti kegiatan pukul 7 pagi, berkumpul di zoom angkatan. Kami memakai baju kusus invita berwarna ungu. Tim acara yang memandu pun membuka acara dan memperkenalkan diri.  Invita kali ini bertema virtual, jalan-jalan ke luar kota melalui Google Earth. Di awal kami menaiki bus untuk berangkat dari sekolah. Tujuan pertama yaitu ke candi Borobudur, candi yang berada di Magelang. Candi ini dibuat pada abad ke-9 oleh dinasti Syailendra. Tujuan kedua yaitu Candi Prambanan, berbeda dengan Borobudur untuk umat budha, candi prambanan dibuat oleh umat Hindu. S ejarah candi Prambanan adalah  legenda  Roro Jonggrang dan Bandung Bondowoso. Bandung bondowoso menerima tantangan dari Roro jonggrang untuk membuat 1000 candi dalam waktu semalam. Akhirnya, bandung bondowoso meminta bantuan jin. ternyata, roro jonggrang menip

Isra Mirah 1442 H

Image
  Assalamu' alaikum Wr. Wb. Saya Ray dan kali ini saya akan menceritakan pengalaman saya saat menghadiri acara peringatan Isra Miraj SMP Labschool Jakarta. Pada pagi hari kita diminta untuk absen di elabscloud.xyz dan belajar seperti biasa hingga istirahat. Lalu sehabis istirahat kita diminta untuk memasuki Zoom angkatan untuk mencermati ceramah yang diisi oleh Ustadz Faturrahman, kali ini beliau membawakan materi tentang perjalanan Nabi Muhammad SAW ke langit ke 7. Penjelasan Ustadz Faturrahman sangat lengkap, bagus, dan bermanfaat. Kurang lebih setelah 1 jam berbicara, beliau membuka tanya jawab. Namun sayang karena kesibukan Ustadz Faturrahman tidak dapat menjawab semua pertanyaan. Dan semoga kita dapat memgambil pelajaran dan hikmah dari ceramah tersebut. Sekian dari saya Wassalamu'alaikum Wr. Wb. 

BTIK Hal. 236-240 - Ray Rashieka Arsenio R.

Image
 Ray Rashieka (29) 8E 1. Blok perintah berikut yang digunakan untuk menggambar pola berulang adalah .. A.if-then B.Repeat (dengan jumlah tertentu) C.forever D. if-then-else   2. Variabel atau parameter yanig tidak berhubungan dengan rumus menghitung panjang busur sebuah juring adalah. A. luas lingkaran B. keliling lingkaran C. jarijari lingkaran D. Sudut juring   3. Pola yang akan digambar oleh kumpulan blok perintah tesebut adalah A. lingkaran B. juring C. segitiga D. setengah lingkaran   4. Satuan luas bidang yang dibentuk aleh blok perinlah pada gambar tersebut adalah A. 294 B. 785 C. 18.394 D. 49.062   5. Jika ingin rmenambah jarijari lingkaran yang akan digambar oleh blok perintah pada gambar tersebut, angka yang perlu diubah di blok perintah tersebut terdapat pada blok perintah nomor .. A.(1) dan (4) B. (1) dan (3) C. (4) D. (1)   6. Jika ingin menambah luas bidang. angka yang perlu diubah adalah angka yang terdapat pada blok perintah nomor... A. (1) dan (4) B. (2) dan (4) C. (1)

Membacalah Setiap Hari dan Buktikan Apa yang Terjadi

Image
Membacalah Setiap Hari dan Buktikan Apa yang Terjadi. Setiap hari saya membaca. Bukan hanya membaca buku saja, tapi membaca apa yang ada di media sosial saya. Membaca kitab suci itu pasti karena bekal hidup kita di dunia ini. Membaca koran setiap pagi sambil ngopi asyik sekali. Koran yang dulu dibaca dengan lembaran kertas lebar, kini bisa dibaca lewat ponsel setiap hari. Itulah kecanggihan teknologi saat ini. Manusia cerdas tidak akan lepas dari aktivitas membaca. Kebutuhan akan informasi selalu didapatkannya setiap hari di media sosialnya. Itulah mengapa aktivitas membaca menjadi makanan sehari-harinya. Bangun tidur saya membaca. Pesan di aplikasi whatsapp ribuan banyaknya. Belum ditambah ratusan pesan email dari peserta lomba blog bulan Februari 2021. Senang membaca tulisan mereka. Banyak pengetahuan dan informasi baru didapatkan. Tidak semua diberikan komentar. Hanya membaca cepat saja. Namanya Speed reading. Teknik membaca cepat harus dikuasai untuk mendapatkan informasi. Saya mem

Cerita Liburan Camping di Cidahu - Ray Rashieka

Image
Assalamu'alaikum Wr. Wb. Nama saya Ray Rashieka dari kelas 8E Kali ini saya akan bercerita tentang liburan saya kemarin, walau bukan saat libur akhir semester, tapi weekend kemarin tanggal 9-10 Januari. Saya beribur ke Cidahu, lebih tepatnya ke Cidahu Camping Ground, Sukabumi. Ya dengan namanya saja sudah tahu saya akan camping. Sabtu pagi, jam 7 kami berangkat. Lalu berhenti di checkpoint, yaitu di rest area Sentul, Jagorawi. Kami iring-iringan ber 6-7 dengan teman-teman camping. Perjalanan kurang lebih 3 jam, sampai disana sebelum waktu Dzuhur. Setelah sampai disana kita langsung mendirikan tenda. Walaupun bersama teman-teman kami tetap menjaga jarak dan menggunakan masker. Malamnya kami membuat BBQ, padahal rencananya ingin membuat api unggun, tapi batal karena gerimis. Besoknya saya bangun jam 5, lalu sholat subuh. Sekitar jam 7, ketika semua sudah bangun, kita membuat sarapan, ada hotdog, kentang, dan piscok. Makanan beratnya ada ayam dan bebek bakar. Sehabis sarapan, kita nai

Latihan BTIK Bab 3 - Ray Rashieka (29) 8E

Tugas Informatika Latihan Akhir Bab 3 Ray Rashieka (29) - 8E Pilihan ganda: 1. Teknologi macine learning tidak dapat digunakan untuk:   B. mengenali wajah pelaku criminal dan mendeteksi ke mana pelaku melarikan diri 2. Teknologi computer vision dapat digunakan untuk: B. mendeteksi kendaraan yang melanggar lalu lintas 3. Ketika mengetik kalimat di aplikasi tersebut mengoreksi spelling kata- kata tertentu. Hal ini karena aplikasi tersebut dilengkapi teknologi:   D. NLP 4. Berikut kelebihan dari 5G dari pendahulunya. (1) akses data lebih cepat (2) Latensi lebih kecil (3) Latensi lebih besar (4) Harga lebih murah. Jawaban yang benar ditunjuk oleh nomor : (1) dan (2) 5. Teknologi berikut yang paling mendapat dukungan oleh kehadiran 5G adalah : D. IoT 6. Berikut yang bukan dampak dari teknologi IoT adalah : C. koneksi data di internet semakin cepat 7. Berikut yang bukan keuntungan perdagangan secara elektronik bagi perusahaan adalah : D. perusahaan